
SMAN 1 KADEMANGAN Boyong Medali, 9 Siswa-Siswi Berhasil Raih 15 Medali dalam Kejuaraan Karate
Prestasi membanggakan kembali diukir oleh siswa-siswi SMAN 1 Kademangan. Kali ini, cabang olahraga karate yang menjadi momentum bertambahnya penghargaan. Bukan hanya 1, melainkan 15 medali yang berhasil diraih oleh 9...

PERAYAAN HARI NATAL 2022
Dalam rangka memperingati Hari Natal, hari dimana kelahiran Yesus Kristus, SMA NEGERI 1 KADEMANGAN mengadakan sebuah perayaan sederhana pada 04 Januari 2023. Perayaan ini di khususkan untuk umat kristiani. Dimulainya...

PORPROV JATIM VII 2022, ATLET SMANKA KEMBALI MENOREHKAN PRESTASI
PEKAN OLAHRAGA PROVINSI (PORPROV) JAWA TIMUR VII 2022 Tanggal 25 Juni sampai dengan Juli 2022 kembali lagi diselenggarakan. Tepatnya di Kabupaten Jember, Lumajang, Bondowoso, dan Situbondo. SMAN 1 Kademangan kembali...
MEDISA Edisi ke 43 The Golden Generation in Pandemic
SALAM SMANKA? JAYA! SMAN 1 Kademangan setiap tahunnya selalu mempunyai program yang luar biasa. Salah satu program tersebut di bidang jurnalis adalah memproduksi Medisa (Media Informasi Siswa Aktif). Medisa dikelola...

WORKSHOP IKM, SMANKA MENYAMBUT KURIKULUM BARU
SMA N 1 Kademangan menyambut kurikulum baru dengan mengadakan workshop Implementasi Kurikulum Merdeka (IKM) jalur mandiri. Agenda tersebut dilaksanakan mulai hari Selasa (17 Mei 2022) sampai denga hari Rabu (18, Mei...

‘GIRING HARITA KOTA PETA’ MENDAPATKAN JUARA III DI EVENT QIR 2022 SE-JATIM
SMA Negeri 1 Kademangan mendapatkan juara III di event Karya Tulis Ilmiah ” QIR 2022 (Quality Innovation Research) tingkat SMA/SMK/MA sederajat se-Jawa Timur. Lomba tersebut merupakan salah satu wadah untuk...

Antologi Puisi: “Bunga Rampai”
Dengan puisi saya belajar menyelami jiwa kemanusiaan dan ayat-ayat Tuhan. Dengan puisi saya belajar menjadi manusia. Dengan sajak saya menemukan kembali kesegeran jiwa remaja saya (D. Zawawi Imron). Tiada nikmat...

Cerita Sejarah: “Jejak Bumi Laya Ika Tantra Adi Raja”
“Seorang penulis tidak pernah dilahirkan, tetapi dia diciptakan. Bakat menulis tidak selalu dibawa sejak lahir, tetapi tumbuh oleh satu motivasi dan gagasan” (Bambang Trimansyah). Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan...